Tips Cara Menebalkan Bulu Mata

Bulu mata yang tebal namun tampak natural / alami, tentu saja bisa membuat wajah tampak cantik alami. Untuk mendapatkan tampilan bulu mata yang seperti itu, caranya adalah dengan mengaplikasikan maskara.

Namun, tak jarang aplikasi maskara tidak bisa menghasilkan tapilan bulu mata yang tampak penuh. Untuk membuat bulu mata tampak penuh dan terkesan tebal, ada trik tersendiri.

Caranya, aplikasikan maskara di awal riasan, sebelum mengaplikasikan make up lainnya. Namun, perhatikan dulu teknik aplikasinya. Sebelum mengoleskan maskara, tarik kelopak mata ke atas dengan menggunakan jari tangan. Pegang gagang maskara dengan posisi horizontal.

Setelah itu, pulaskan maskara pada bulu mata. Gunakan ujung sikat maskara untuk memulas pangkal bulu mata. Itulah tips menebalkan bulu mata yang simpel dan aman. Baca juga bagaimana cara menghilangkan keriput di mata pada postingan selanjutnya.



Tips Cara Menebalkan Bulu Mata Reviewed by Jacklyn On Jun 7, 2013, at 8:26 AM
Rating: 5 5
JacklynSaat ini anda sedang membaca artikel "Tips Cara Menebalkan Bulu Mata" by Jacklyn pada tanggal Jun 7, 2013 waktu 8:26 AM, dalam kategori . Terimakasih telah membaca postingan saya tentang Tips Cara Menebalkan Bulu Mata Semoga informasi yang memuat artikel Tips Cara Menebalkan Bulu Mata bisa berguna bagi Anda semuanya.

Posted by: Jacklyn

Simak Lainnya:

Share to

Facebook Google+ Twitter Digg